Mirip Banget , Inilah Persamaan dan Perbedaan Motor Matic Klasik Honda Genio dan Honda Scoopy

Mirip Banget , Inilah Persamaan dan Perbedaan Motor Matic Klasik Honda Genio dan Honda Scoopy

Beberapa persamaan serta perbedaan dari sepeda motor matic klasik Honda Genio dan Honda Scoopy yang mungkin bisa membantu Anda dalam memilih salah satunya.-Fahma Ardiana-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Saat ini Honda mempunyai dua produk sepeda motor matic klasik dengan desain hampir mirip dari segi model, mesin, dan fitur.

Namun jika dilihat lebih dekat, Anda akan menemukan banyak perbedaan di antara kedua sepeda motor matic klasik tersebut. 

Sepeda motor matic klasik ini adalah Honda Scoopy dan Honda Genio. Sepeda motor matic klasik yang cocok untuk anak muda yang aktif dan energik yang menyukai skuter kompak, lincah dan praktis, desain modis.

Dengan kehandalan serta performa mesin yang efisien, hal tersebut tidak diragukan lagi dan menjadi poin penting yang dibutuhkan dalam sepeda motor matic klasik masa kini.

BACA JUGA:7 Aksesoris Tambahan yang Sering Digunakan untuk Motor Matic, Menambah Kenyamanan Berkendara!

BACA JUGA:Update Harga Motor Matic 150 CC Bulan Agustus 2024, Mulai Dari Yamaha NMAX Hingga Yamaha Aerox

 

Namun, beberapa dari Anda mungkin masih bingung dn belum mengetahui produk aepeda motor matic klasik mana yang harus dipilih. Pilih sepeda motor matic klasik Honda Genio yang sporty atau Honda Scoopy yang manis ?

Di bawah ini adalah beberapa persamaan serta perbedaan dari sepeda motor matic klasik Honda Genio dan Honda Scoopy yang mungkin bisa membantu Anda dalam memilih salah satunya.

Persamaan Honda Genio dan Honda Scoopy

Pertama, mari kita bahas persamaan keduanya. Baik sepeda motor matic klasik Honda Genio maupun Honda Scoopy sama-sama menggunakan mesin eSP 110cc yang memberikan performa optimal sekaligus lebih irit bahan bakar dan irit.

BACA JUGA:Tidak Perlu Banyak-Banyak, Cukup Siapin Budget Rp10 Juta Sudah Bisa Bawa Pulang 5 Motor Matic Ini!

BACA JUGA:Jangan Kaget! Harga Motor Matic Yamaha XMax 2024 Turun Drastis, Cek Daftarnya Sekarang!

Sepeda motor matic klasik ini juga didukung dengan fungsi ACG starter yang melengkapi kemampuannya bereaksi lebih cepat saat berakselerasi dan menjaga kestabilan saat menghidupkan mesin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: