Intip Spesifikasi Motor Listrik Fantic Issimo City L1 Lengkap, Bisa Melintas di Berbagai Medan

Intip Spesifikasi Motor Listrik Fantic Issimo City L1 Lengkap, Bisa Melintas di Berbagai Medan

Spesifikasi motor listrik Fantic Issimo City L1.-Fantic-

Dengan kapasitas daya tersebut, Fantic Issimo City L1 mampu menempuh jarak sejauh 72 km untuk sekali pengisian daya. 

Kemampuan jelajah sepeda motor ini cocok untuk berkeliling kota yang memuaskan tanpa khawatir daya baterai habis.

Bahkan, pengendara juga dapat menempuh perjalanan dengan aman, sekalipun untuk dua arah tujuan (pulang-pergi).


Keunggulan motor listrik Fantic Issimo City L1.-Fantic-

BACA JUGA:Capai Jarak 210 KM, Motor Listrik SRT 5 Max Aman untuk Perjalanan Jauh

BACA JUGA:Mengenal Series Motor Listrik SRT 5 Sport, Dirancang dengan Perbedaan Spek yang Ideal

Berkaitan dengan lajunya, motor listrik ini dirancang dengan tingkat kecepatan maksimum 45 km/jam.

Tingkat kecepatan motor listrik Fantic Issimo City L1 memang tergolong tidak cukup besar.

Namun, motor listrik ini dikembangkan untuk kebutuhan mobilitas santai dan ringan, sehingga pengendara dapat menikmati momen perjalanan tanpa ambisi untuk bermanuver dengan gesit.

Dalam mengendalikan kecepatannya, Fantic Issimo City L1 menggunakan cakram sebagai pengereman yang andal untuk rem depan dan belakang.

BACA JUGA:Mengulas Detail Spesifikasi Motor Listrik SRT 7, Dilengkapi Teknologi TFT Touchscreen dan NFC

BACA JUGA:Mengenal Motor Listrik SRT 3 yang Anggun, Rekomendasi untuk Perempuan Mungil

Sepeda motor ini menggunakan ban berukuran 100/80 ring 16 untuk ban depan dan 90/80 ring 16 untuk ban belakang.

Menariknya, motor Fantic Issimo City L1 telah dilengkapi dengan kecanggihan fiturnya yang menawan, di antaranya lampu LED, speedometer digital, keyless, hingga suspensi yang optimal.

Motor listrik Fantic Issimo City L1 dirancang dengan suspensi depan teleskopik dan suspensi alumunium untuk bagian belakang untuk meredam getaran yang timbul ketika berkendara di jalan yang tidak rata. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: