Tanda-tanda saat Saringan Udara Motor Matic Kotor serta Dampak dan Tips Mengatasinya
Beberapa tanda-tanda serta dampak dan juga tips yang bisa Anda lakukan saat saringan atau filter udara motor matic Anda kotor.-Fahma Ardiana-
BACA JUGA:Yuk Perhatikan! Inilah Tips Tetap untung Walau Membeli Motor Matic Murah Second
Pembakaran yang tidak seimbang ini dapat menimbulkan getaran dan suara bising yang tidak biasa pada mesin motor matic.
4. Asap hitam dari gas buang
Filter udara kotor dapat mempengaruhi komposisi campuran yang masuk ke dalam ruang bakar motor matic. Jika udara yang masuk tidak bersih, pembakaran mungkin tidak sempurna dan timbul asap hitam.
5. Bahan bakar lebih cepat habis
Filter udara yang kotor tidak hanya menimbulkan asap hitam tetapi juga membuang lebih banyak bahan bakar dari biasanya. Pasalnya, mesin motor matic harus bekerja lebih keras untuk menghasilkan tenaga dan energi.
Dampak Negatif Membiarkan Saringan Udara Motor Matic Kotor
Ada beberapa dampak negatif membiarkan saringan udara motor matic kotor yang patut Anda waspadai. Sebagai tindakan pencegahan, waspadai empat jenis dampak paling serius berikut ini:
1. Pasokan udara ke ruang bakar terhambat
Filter udara yang kotor menghalangi masuknya udara bersih ke dalam mesin motor matic.
BACA JUGA:Bagian Apa Saja yang Perlu Dicek pada Saat Membeli Motor Matic Second Murah? Yuk Perhatikan!
BACA JUGA:Hal-Hal yang Disukai dari Motor Matic Vespa GTS Super 150 i-get ABS
Jika pasokan udara terbatas, maka campuran udara dan bahan bakar di dalam ruang bakar tidak akan maksimal.
2. Performa mesin berkurang
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: