SMV Kementerian Keuangan Berkolaborasi Upaya Penyelamatan DAS Serayu

SMV Kementerian Keuangan Berkolaborasi Upaya Penyelamatan DAS Serayu

Peluncuran program penyelamatan Daerah Aliran Sungai Serayu (DAS). -PUJUD/RADARMAS-

"Kami berterima kasih kepada Kementerian Keuangan melalui SMV dan PT Geo Dipa atas peluncuran program yang sangat penting ini," ungkap Masrofi, Senin (8/7/2024).

Masrofi menambahkan bahwa program ini muncul dari keprihatinan terhadap kondisi Sungai Serayu yang terdampak sedimentasi akibat erosi. 

Program penyelamatan ini juga menciptakan ekonomi sirkular dengan menanam tanaman konservasi di hulu Sungai Serayu untuk pakan ternak. Kambing yang dipelihara menjadi sumber ekonomi baru bagi masyarakat melalui pemanfaatan susu dan dagingnya.

"Susu kambing juga dapat membantu mengatasi masalah stunting di Dieng," tambahnya. (jud)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: