Dampak Melepas Filter Udara Motor Matic

Dampak Melepas Filter Udara Motor Matic

Mengenai berbagai dampak yang akan terjadi jika melepas filter udara pada sepeda motor matic Anda.-Fahma Ardiana-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Ada banyak cara untuk meningkatkan performa pada mesin sepeda motor matic Anda. Istilah ini biasa disebut dengan kulik bagian kiri pada sepeda motor matic.

Mengapa demikian? Karena sistem penggerak terkonsentrasi di area kiri sepeda motor matic.

Biasanya, pemilik sepeda motor matic yang berorientasi pada kecepatan memilih filter aftermarket dengan lubang yang lebih besar, dan bahkan sering kali melepas kotak filter udara.

Hal ini dilakukan untuk meningkatkan suplai udara ke ruang mesin sepeda motor matic. Hasilnya, sepeda motor matic terasa lebih stabil karena tidak ada hambatan terhadap udara yang masuk.

BACA JUGA:Yuk Intip! 7 Kecanggihan Motor Matic Lambretta G350 Pesaing Vespa GTS300, Perpaduan Klasik dan Modern

BACA JUGA:Mengulas Keunggulan dan Kekurangan Motor Matic Honda X-ADV 750cc yang Dikenal Sebagai Big Scooter

Teknologi ini biasanya digunakan pada sepeda motor matic yang mesinnya telah dirombak untuk balap. Namun, kini banyak orang yang menggunakannya pada sepeda motor matic harian.

Pengguna sepeda motor matic mayoritas lebih mengincar akselerasi awal yang sangat responsif.

Hal ini memang bisa meningkatkan performa, namun pemilik sepeda motor matic harus mewaspadai dampaknya terlebih dahulu, terutama untuk penggunaan sehari-hari.

Tidak cocok untuk penggunaan sehari-hari karena pengaruhnya kecil terhadap mesin sepeda motor matic.

BACA JUGA:5 Keunggulan Motor Matic dengan Teknologi Hybrid yang Hemat Bahan Bakar dan Ramah Lingkungan

BACA JUGA:Kelebihan Motor Matic Suzuki Nex Crossover Dibandingkan dengan Yamaha X-Ride dan Honda Beat Street

Segala jenis debu dan serpihan jalan dapat dengan mudah masuk ke dalam mesin dan merusak bagian-bagian mesin sepeda motor matic.

Dampak Melepas Box Filter Udara pada Sepeda Motor Matic

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: