Anti Lelet! Motor Listrik Charged Rimau yang Miliki Speed Hingga 90Km/Jam

Anti Lelet! Motor Listrik Charged Rimau yang Miliki Speed Hingga 90Km/Jam

Kendaraan motor listrik Charged Rimau yang menjadi salah satu kendaraan motor listrik yang telah diproduksi oleh PT Charged Indonesia-Indah Citra-

Pada saat melakukan pengisian dayanya ini pun, para pengendara perlu untuk menunggu hingga 4 jam untuk pengisian penuhnya  pada 1 baterai yang digunakan kendaraan tersebut.

Dengan adanya kapasitas baterainya tersebut, motor listrik Charged Rimau bisa menempuh jarak perjalanan sejauh 100 km.

BACA JUGA:Menarik! Perbedaan Motor Listrik Enine V3 dan T1, Hadir dengan Desain Hampir Mirip

BACA JUGA:7 Kelebihan Motor Listrik GT Ranger di Indonesia, Desain Seperti Motor Konvensional

Motor listrik Charged Rimau juga bisa melaju dengan kencang hingga kecepatan maksimum 90 km/jam yang sangat cocok dibawa berkendara pada perkotaan.

Terdapat kapasitas daya angkutnya yang bisa membawa beban hingga seberat 230 kg yang sangat menunjang para pengendaranya untuk bisa membawa banyak barang pada saat berkendara.

Ukuran dimensi yang dimiliki oleh kendaraan motor listrik Charged Rimau sendiri pun, memiliki panjang 1.975 cm x 720 mm x 1.132 mm.

Sementara pada jenis rem yang digunakan pada motor listrik Charged Rimau ini sudah menggunakan disc brake atau cakram yang digunakan pada bagian depan dan juga belakangnya.

BACA JUGA:Motor Listrik Exotic Sprinter LX Punya 4 Mode Berkendara, Harganya Bersahabat!

BACA JUGA:Siap Angkut Beban Berat! Ini Harga dan Spesifikasi Motor Listrik Tangkas E6

Untuk sistem pencahayaannya pun sudah menggunakan full LED pada semua bagian lampu yang terdapat pada kendaraannya.

Ban yang melengkapi kendaraan motor listrik Charged Rimau ini juga sudah menggunakan ban tubeless dengan ukuran 100/80 yang digunakan pada bagian depan dan 110/80 yang digunakan pada bagian ban belakangnya.

Tidak ketinggalan juga, terdapat berbagai macam fitur menarik yang melengkapi kendaraan motor listrik Charged Rimbau seperti:

1. Remote Alarm

2. Keyless Mode

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: