Tertarik Beli Motor Matic Honda Genio CBS ? Cek Dulu Spesifikasinya
Spesifikasi serta kelebihan dan kekurangan dari sepeda motor matic Honda Genio CBS yang harus Anda perhatikan sebelum membeli.-Fahma Ardiana-
RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Berbicara tentang sepeda motor matic, Honda sudah menjadi andalan banyak pengendara sepeda motor di Indonesia.
Di tahun 2019 lalu, Honda telah meluncurkan lini sepeda motor matic entry level terbarunya yang tak kalah keren dari pendahulunya, yaitu Honda Genio.
Anda tertarik untuk membeli sepeda motor matic Honda Genio ini dan ingin metahui lebih lanjut mengenai spesifikasinya? Simak artikel berikut.
> Tanggal Rilis Honda Genio CBS
PT Astra Honda Motor meluncurkan sepeda motor matic Honda Genio CBS pertama kali pada tahun 2019 silam.
BACA JUGA:5 Dampak Buruk Tidak Pernah Mengganti Filter Oli Motor Matic
BACA JUGA:Mengenal Tentang Filter Oli Motor Matic Beserta Fungsinya
Sedangkan untuk versi barunya, sepeda motor matic New Honda Genio resmi dirilis pada 14 Maret 2022. Genio CBS merupakan versi baru Honda untuk sepeda motor matic entry-level.
Fitur Menarik Honda Genio CBS
Mengapa banyak pengendara yang memilih sepeda motor matic Honda Genio CBS ini? Berikut beberapa fitur menarik yang patut diapresiasi.
1. Panel Instrumen Digital
Inilah sepeda motor matic Honda yang lebih modern, sehingga tak heran jika Honda Genio CBS dibekali dengan beragam fitur modern. Salah satunya adalah panel instrumen yang full digital.
BACA JUGA:Anda Perlu Tahu! 6 Tips Menjaga Kualitas Oli Motor Matic
BACA JUGA:Jarang Diketahui, Inilah 5 Penyebab Tarikan Motor Matic Menjadi Brebet
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: