Rekomendasi dan Spesifikasi Motor Matic dengan Harga Mulai Rp 25 Jutaan

Rekomendasi dan Spesifikasi Motor Matic dengan Harga Mulai Rp 25 Jutaan

Daftar rekomendasi beberapa sepeda motor matic 150-160cc yang menawarkan fungsionalitas dan kenyamanan dengan harga mulai dari Rp 25 jutaan rupiah.-Fahma Ardiana-

> Sepeda motor matic Aerox 155VVA versi R (Rp 26 jutaan rupiah)

Kapasitas 2 tempat duduk, lebar 700 mm, panjang 1990 mm, tinggi 1125 mm, berat 117 kg, wheelbase 1350 mm, kapasitas tangki oli 1,0 liter, Sistem injeksi bahan bakar, pembakaran TCI metode, transmisi kecepatan variabel, tipe transmisi CVT, tipe ban radial/tubeless, ukuran ban depan 110/80 R14, ukuran ban belakang 140/70 R14.

> Sepeda motor matic Versi Aerox 155VVA versi S (Rp 28 jutaan rupiah)

Kapasitas 2 tempat duduk, lebar 700 mm, panjang 1990 mm, tinggi 1.125 mm, wheelbase 1.350 mm, berat 118 kg, ground clearance 142 mm, sistem injeksi bahan bakar, sistem pembakaran internal TCI mesin, tipe transmisi CVT, tipe ban radial/tubeless, roda depan 110/80 R14, roda belakang 140/70 R14.

Itulah daftar rekomendasi beberapa sepeda motor matic 150-160cc yang menawarkan fungsionalitas dan kenyamanan dengan harga mulai dari Rp 25 jutaan rupiah. (fah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: