Inilah Jenis Oli yang Penting untuk Motor Matic

Inilah Jenis Oli yang Penting untuk Motor Matic

Rekomendasi oli terbaik untuk motor matic Anda: pilihlah rekomendasi oli dibawah, untuk memberikan lubrikasi sempurna, hemat BBM, dan ramah lingkungan.-Pinterest -

Untuk menjaga performa dan keawetan mesin motor matic, oli sebaiknya diganti setiap 1.500 – 2.000 km atau setiap 2 bulan sekali. Penggantian oli secara teratur memastikan bahwa mesin selalu mendapatkan pelumasan yang optimal.

BACA JUGA:4 Tips Memilih Oli untuk Motor Matic Menentukan Kinerja Mesin dan Menghemat Bahan Bakar

BACA JUGA:5 Cara Mengatasi Rem Motor Matic Keras 

Saat mengganti oli, sangat disarankan untuk menggunakan oil system cleaner atau engine flush. Produk ini berfungsi untuk membersihkan sisa-sisa oli lama dan gram-gram gesekan dari mesin, memastikan tidak ada endapan oli yang tertinggal. 

Memilih oli yang tepat dan menggantinya secara rutin adalah hal yang sangat penting untuk menjaga kinerja motor matic. Pastikan oli yang digunakan memiliki sertifikasi JASO MB untuk motor matic, standar kekentalan SAE yang sesuai, dan kualitas API yang baik. 

Jangan lupa mengganti oli setiap 1.500 – 2.000 km atau setiap 2 bulan sekali, serta gunakan oil system cleaner untuk memastikan pembuangan oli lama berlangsung sempurna. 

2. Oli Transmisi atau Gardan

Penggunaan oli yang tepat sangat penting untuk menjaga performa dan keawetan motor matic. Selain oli mesin, motor matic juga memerlukan oli transmisi atau gardan sebagai jenis oli yang penting untuk motor matic.

BACA JUGA:5 Penyebab Rem Motor Matic Keras

BACA JUGA:5 Alasan Anda Harus Membeli Motor Matic Honda Beat

Oli transmisi hanya digunakan pada sepeda motor matic dan memiliki peran yang sangat vital dalam menjaga kelancaran dan efisiensi kinerja transmisi. Pada motor matic, oli transmisi berfungsi sebagai pelumas untuk meredam panas yang dihasilkan oleh gesekan antar komponen.

Terdapat dua jenis oli transmisi yang dapat digunakan pada motor matic kesayangan andya, yaitu base oil dan synthetic oil. Berikut penjelasan mengenai engan jenis oli transmisi:

1. Base Oil

Oli ini merupakan jenis oli dasar yang memberikan pelumasan dasar untuk komponen transmisi motor matic. Meski demikian, untuk performa yang lebih optimal, oli sintetik lebih dianjurkan.

2. Synthetic Oil

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: