9 Motor Matic Paling Laris di Indonesia Sepanjang Tahun 2023

9 Motor Matic Paling Laris di Indonesia Sepanjang Tahun 2023

Deretan 9 sepeda motor matic yang paling laris di Indonesia sepanjang tahun 2023.-Fahma Ardiana-

BACA JUGA:5 Efek Negatif Penggunaan Bahan Bakar yang Tidak Sesuai pada Motor Matic, Ancaman Bagi Performa Mesin

Kesuksesan model ini berkat keberhasilan kombinasi desain menarik, performa andal, dan fitur-fitur canggih yang memikat konsumen.

Desain modern dan fitur-fitur canggih menjadi daya tarik utamanya, menjadikannya pilihan tepat di antara skuter lainnya.

2. Yamaha Nmax

Posisi kedua Yamaha Nmax mampu menarik banyak perhatian di pasaran dengan penjualan sebanyak 423.513 unit.

BACA JUGA:7 Persiapan Matang Menjelajahi Jarak Jauh dengan Motor Matic, Memastikan Perjalanan AMAN

BACA JUGA:Oli Motor Matic Jadi Berlumpur? Ini Penyebabnya!

Sepeda motor matic Nmax menawarkan kombinasi gaya, performa, dan fitur-fitur mutakhir yang seimbang untuk memenuhi kebutuhan konsumen yang cerdas dan modern.

Desain aerodinamis dan teknologi canggih terintegrasi menjadikannya populer di kalangan konsumen yang mencari gaya dan kinerja dalam satu paket total.

3. Honda Scoopy

Honda Scoopy merupakan salah satu sepeda motor matic sukses menempati peringkat ketiga daftar terlaris dengan terjual sebanyak 399.065 unit.

BACA JUGA:CATAT! Kerugian Memasang Knalpot Brong pada Motor Matic, Berakibat pada Polusi Suara dan Udara

BACA JUGA:Perhatikan! 5 Cara Merawat Smart Key System Pada Motor Matic Honda

Dikenal dengan desain klasik namun modern, sepeda motor matic Scoopy populer di kalangan konsumen yang mencari kombinasi gaya klasik dan teknologi mutakhir.

Kepraktisan dan kenyamanan berkendara menjadi faktor kunci keberhasilan penjualan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: