Memukau! ini Spesifikasi Motor Listrik Smoot Desultan yang Dikabarkan Akan Launching Pertengahan Tahun 2024

Memukau! ini Spesifikasi Motor Listrik Smoot Desultan yang Dikabarkan Akan Launching Pertengahan Tahun 2024

Spesifikasi motor listrik Smoot Desultan.-Smoot-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Dikabarkan akan launching sebentar lagi, simak spesifikasi motor listrik Smoot Desultan dengan desain yang memukau.

PT Smoot Motor Indonesia sampai saat ini telah merilis dua produk motor listrik, yaitu Smoot Tempur dan Smoot Zuzu.

Namun, kini produsen otomotif tersebut akan kembali merilis produk motor listrik terbaru dengan desain yang cukup menarik perhatian.

PT Smoot Motor Indonesia akan merilis motor listrik Smoot Desultan dengan spesifikasi yang telah mengalami perkembangan dari dua seri sebelumnya.

BACA JUGA:Cara Menyambungkan Aplikasi Swap dengan Motor Listrik Smoot, Ikuti Langkah-langkahnya dengan Benar

BACA JUGA:Cara Top Up Kuota Perjalanan Motor Listrik Smoot, Biaya Murah Bisa untuk Jarak Jauh

Lantas, bagaimana spesifikasi motor listrik Smoot Desultan? Artikel ini akan memberikan informasi lengkap mengenai spek motor listrik tersebut.

Spesifikasi Motor Listrik Smoot Desultan

Melalui laman resminya, motor listrik Smoot Desultan tampil dengan desain retro dan kekinian yang manis digunakan untuk kalangan anak muda.

Motor Smoot Desultan memiliki sentuhan detail yang elegan, sehingga dapat menarik daya minat dan perhatian besar saat berada di ruang publik.

BACA JUGA:Cara Cek Lokasi Motor Listrik Smoot di Aplikasi Swap, Terapkan Hal ini Jika Kendaraan Dicuri

BACA JUGA:Cara Swap Baterai Motor Listrik, Simple dan Tidak Perlu Menunggu Lama!

Dengan desain retro futuristik, Smoot Desultan juga dirancang dengan dek kaki yang luas dan respons yang cukup baik pada handle akselerasi.

Motor Smoot tipe Desultan hadir dengan variasi lima warna, di antaranya putih, hitam, biru muda, biru tua, dan emas yang paling menarik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: