KENALI! Berbagai Jenis Komponen Motor Listrik dan Fungsinya, CANGGIH dan RAMAH LINGKUNGAN

KENALI! Berbagai Jenis Komponen Motor Listrik dan Fungsinya, CANGGIH dan RAMAH LINGKUNGAN

KENALI! Berbagai Jenis Komponen Motor Listrik dan Fungsinya, CANGGIH dan RAMAH LINGKUNGAN-unitedmotor-

BACA JUGA:3 Rekomendasi Motor Listrik Niu Beserta Harganya, Cocok untuk Aktivitas Keseharian

BACA JUGA:Apakah SIM Pengguna Motor Listrik Sama dengan Motor Biasa? ini Penjelasannya

9. Sensor dan Aktuator

Motor listrik dilengkapi dengan beragam sensor dan aktuator, yang berfungsi untuk memantau dan mengontrol berbagai aspek kinerja motor. Sensor seperti sensor kecepatan, sensor suhu, dan sensor posisi mengirimkan informasi tentang kondisi motor ke pengontrol motor.  

Berdasarkan informasi ini pengontrol motor dapat menyesuaikan pengoperasian motor secara real-time. Di sisi lain aktuator seperti aktuator throttle dan aktuator rem, menerima perintah dari pengontrol motor dan menerjemahkannya menjadi tindakan fisik.  

Sebagai contoh ketika pengendara memutar throttle untuk menambah kecepatan, sensor throttle akan mengirimkan sinyal ke pengontrol motor. Pengontrol motor kemudian akan memerintahkan aktuator throttle untuk membuka aliran listrik ke motor, sehingga meningkatkan putaran motor dan laju kendaraan.  

Sebaliknya ketika pengendara menekan rem, sensor rem akan mengirimkan sinyal yang memerintahkan aktuator rem untuk menekan kampas rem ke piringan cakram. Sehingga memperlambat putaran roda dan akhirnya menghentikan kendaraan.

BACA JUGA:KETAHUI! Dampak Positif Insentif Pajak Terhadap Perkembangan Motor Listrik

BACA JUGA:WAJIB TAHU! Pengaruh Panas Terhadap Kinerja Motor Listrik

10. Ban dan Velg

Ban dan velg adalah komponen terakhir, yang menjadi titik temu antara motor listrik dengan jalan. Ban terbuat dari karet yang memiliki daya cengkeram yang baik dengan permukaan jalan, sehingga motor listrik dapat berakselerasi, bermanuver, dan mengerem dengan optimal.  

Velg terbuat dari bahan yang kuat dan ringan seperti aluminium atau baja, untuk menopang bobot motor listrik dan pengendara. Ukuran ban dan velg pada motor listrik biasanya disesuaikan dengan performa, dan karakteristik motor tersebut.

Memahami berbagai jenis komponen motor listrik dan fungsinya, bukan hanya penting bagi teknisi tetapi juga bagi pengguna motor listrik itu sendiri. Beralihnya ke kendaraan ramah lingkungan seperti motor listrik, berarti turut berkontribusi dalam menjaga kelestarian lingkungan. (AKR)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: