Rekomendasi Motor Listrik yang Cocok Digunakan di Daerah Pegunungan

Rekomendasi Motor Listrik yang Cocok Digunakan di Daerah Pegunungan

Beberapa rekomendasi sepeda motor listrik yang cocok digunakan untuk berkendara di daerah pegunungan.-Fahma Ardiana-

5. Kymco Ionex S7R

Rekomendasi terakhir dalam daftar ini dilengkapi dengan sepeda motor listrik bernama Kymco Ionex S7R. Sepeda motor listrik yang dibekali dinamo 8300 W dan baterai berkapasitas 50 V 34,3 Ah ini, mampu mencapai kecepatan tertinggi hingga 99 km/jam dengan jarak tempuh hingga 155 km.

Performa dan keandalan menjadikan sepeda motor listrik ini pilihan menarik untuk menjelajahi medan pegunungan dengan nyaman.

Tentunya Kymco Ionex S7R juga dapat digunakan sebagai alat transportasi yang aman baik di perkotaan maupun di pegunungan.

Itulah dia beberapa rekomendasi sepeda motor listrik yang cocok digunakan di daerah pegunungan. Jika Anda ingin membeli sepeda motor listrik yang dapat digunakan dengan aman dan nyaman meski di daerah pegunungan, sepeda motor listrik yang tercantum di atas bisa menjadi pilihan yang menarik. (fah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: