GAMPANG BANGET !! Cara dan Syarat Memiliki Motor Listrik Subsidi

GAMPANG BANGET !! Cara dan Syarat Memiliki Motor Listrik Subsidi

Informasi lengkap tentang cara serta syarat mudah mendapatkan subsidi pemerintah sebesar Rp 7 juta untuk motor listrik.-Fahma Ardiana-

– Nomor Induk Kependudukan (NIK)

Satu NIK hanya dapat menerima satu subsidi.

BACA JUGA:WAJIB DIPATUHI ! Inilah Tips Berkendara Motor Listrik yang Aman

BACA JUGA:KEREN Sih! Ini Pilihan Motor Listrik yang Mirip dengan Motor Vespa yang Wajib Dibeli!

– Sepeda Motor Listrik

Sepeda motor listrik yang didanai harus merupakan sepeda motor listrik dan memenuhi kriteria tertentu.

- Modifikasi di Bengkel Tertentu

Sepeda motor listrik harus dimodifikasi di bengkel yang ditentukan oleh peraturan pendanaan.

BACA JUGA:Begini Syarat & Ketentuan Mendapatkan Insentif Motor Listrik Pemerintah, Dijamin LOLOS!

BACA JUGA:Super KLASIK! Inilah 5 Motor Listrik yang Terinspirasi dari Desain Vespa

Itulah syarat utama yang harus dipenuhi untuk mendapat subsidi sepeda motor listrik Rp 7 juta dari pemerintah.

Cara Mendapatkan Sepeda Motor Listrik Bersubsidi

Setelah persyaratan di atas terpenuhi, berikut langkah-langkah pembelian dan penerimaan sepeda motor listrik subsidi.

1. Bagi yang hendak membeli sepeda motor listrik, kunjungilah dealer yang terdaftar sebagai agen penjual subsidi.

BACA JUGA:Gampang BANGET !! Tips Merawat Motor Listrik agar Awet

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: