CARI CUAN dari Dealer Motor Listrik, Berikut Cara yang Harus Dipahami
Cara yang harus diperhatikan saat ingin menjadi dealer resmi sepeda motor listrik.-Fahma Ardiana-
5. Memberikan Pelayanan Purna Jual dan Jaminan
Pengecer juga memberikan pelayanan purna jual seperti pemeliharaan, perbaikan, dan penyediaan suku cadang pengganti. Mereka biasanya memiliki bengkel dan teknisi yang sudah terlatih untuk busa merawat sepeda motor listrik.
Dealer biasanya bekerja sama dengan produsen atau dealer untuk memberikan jaminan atas sepeda motor listrik yang mereka jual.
Garansi ini mencakup perbaikan atau penggantian suku cadang yang rusak dalam jangka waktu tertentu setelah pembelian.
BACA JUGA:7 Keunggulan dan Manfaat Motor Listrik Bagi Kesehatan Lingkungan
BACA JUGA:Punya Motor Listrik ? Ini Cara Merawat Motor Listrik yang Jarang Diketahui
Syarat Memiliki Dealer Motor Listrik
Proses menjadi dealer sepeda motor listrik biasanya tidak singkat, bisa dikatakan diperlukan banyak persiapan. Kondisi dan kriteria khusus untuk membuka dealer biasanya berbeda-beda, tergantung pada produsen perangkat yang ditawarkan di dealer.
Syarat dan ketentuan ini berbeda-beda tergantung pada kebijakan masing-masing produsen, merek, dan dealer sepeda motor listrik tertentu. Secara umum, untuk menjadi dealer sepeda motor listrik harus memenuhi beberapa syarat.
1. Izin Usaha
Harus mempunyai izin usaha yang sah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku di wilayah anda.
2. Lokasi dan Fasilitas
Dealer sepeda motor listrik wajib mempunyai lokasi fisik atau fasilitas yang memadai untuk memajang, menyimpan, dan menjual berbagai unit sepeda motor listrik.
Fasilitas ini juga harus memenuhi persyaratan keselamatan dan lingkungan yang relevan.
3. Kualifikasi Ekonomi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: