CEK! Beginilah Tips Merawat Motor Listrik yang Benar

CEK! Beginilah Tips Merawat Motor Listrik yang Benar

Beginilah Tips Merawat Motor Listrik yang Benar-Pinterest -

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Motor listrik menjadi pilihan populer di kalangan pengguna kendaraan bermotor. Ketika memilih Motor listrik sebagai kendaraan sehari-hari, penting untuk memahami bagaimana merawat Motor listrik yang benar. 

Meskipun motor listrik memerlukan upaya yang relatif lebih sedikit dibandingkan dengan motor konvensional dengan mesin pembakaran internal, perawatan motor listrik tetaplah penting.

Dengan melakukan perawatan yang tepat, Anda dapat memperpanjang umur pakai motor listrik Anda. Rutin melakukan pemeriksaan terhadap sistem kelistrikan, baterai, dan komponen lainnya akan membantu mencegah kerusakan yang lebih serius di masa mendatang.

Cara Merawat Motor Listrik yang Benar

1. Mengganti Van Belt

Motor listrik seperti halnya kendaraan lainnya, yaitu memerlukan perawatan yang tepat agar motor tetap dalam kondisi optimal. Salah satu aspek penting dari perawatan motor listrik adalah penggantian van belt secara teratur.

BACA JUGA:Apakah Mematikan Motor Matic dengan Standar Bisa Membuat Aki Soak? Ini Penjelasannya

BACA JUGA:Referensi Warna Body Motor yang Keren

Motor listrik memiliki ciri khas penggunaan van belt. Fungsi utama van belt ini adalah untuk mentransfer tenaga dari motor ke roda belakang, memungkinkan motor untuk bergerak maju. Namun, van belt juga memiliki batas usia pakai, yaitu sekitar 3.000 km.

Meskipun tarikan motor masih terasa kuat, penting untuk diingat bahwa van belt yang sudah mencapai batas usia pakai dapat menyebabkan masalah yang serius jika tidak diganti tepat waktu. 

Melakukan penggantian van belt sesuai dengan batas usia pakainya sangat penting. Selain mencegah kerusakan yang lebih serius pada motor, penggantian van belt secara teratur juga dapat mempertahankan performa optimal motor listrik Anda. 

Selain melakukan penggantian van belt secara teratur, juga penting untuk melakukan perawatan lainnya seperti pemeriksaan rutin terhadap sistem kelistrikan, baterai, dan komponen lainnya.

2. Menghindari Menerobos Banjir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: