Mengenal 10 Manfaat Daun Salam Bagi Kesehatan, Bisa Cegah Pikun!

Kamis 29-02-2024,03:30 WIB
Reporter : Alma Meidhita
Editor : Ali Ibrahim

10. Mencegah kanker

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa ekstrak daun salam dapat membantu mencegah kanker payudara dan kanker kolorektal karena kandungan antioksidannya yang dapat menghambat pertumbuhan sel kanker.

Meskipun banyak manfaat daun salam bagi kesehatan, perlu diingat bahwa manfaat tersebut masih perlu penelitian lebih lanjut. Namun, penggunaan daun salam sebagai rempah dalam masakan tidak ada salahnya.(amp)

Kategori :