Waktu tidur memiliki peran penting dalam kehidupan sehari-hari di Belanda. Anak-anak Belanda memiliki jadwal tidur, makan, dan bermain yang teratur.
BACA JUGA:Mengenal Pola Asuh Anak Uninvolved Parenting
BACA JUGA:Mengenal Pola Asuh Permisif dan Pengaruhnya Terhadap Perkembangan Anak
Pola asuh orang tua di Belanda lebih menekankan pada rutinitas harian di rumah, dengan menghargai nilai istirahat dan keteraturan. Penelitian menunjukkan bahwa orang Belanda cenderung tidur lebih lama dibandingkan dengan orang di negara lain. Momen makan bersama keluarga juga dianggap sebagai momen penting di dalam budaya Belanda.
4. Sikap Terbuka
Orang Belanda terbiasa berbicara terus terang, mereka menyampaikan keinginan mereka tanpa cela. Pola asuh ini membentuk karakter anak untuk bersikap jujur sejak dini.
Orangtua di Belanda umumnya tidak otoriter dan memberikan ruang untuk konsultasi. Mereka berusaha menjelaskan banyak hal kepada anak dengan cara menyusun peraturan bersama. Semua orang diberi kesempatan untuk berpendapat, sehingga anak didorong untuk menjadi mandiri dan berani berpendapat.
5. Pendidikan Tidak Terpaku pada Nilai
Di Belanda, pendidikan dianggap sebagai sarana untuk kesejahteraan dan perkembangan pribadi anak. Orangtua Belanda tidak mengejar nilai tinggi dalam pendidikan, karena hal tersebut dapat menciptakan tekanan mental pada anak di masa depan.
BACA JUGA:8 Tips Parenting Tepat Untuk Anak Yang Sering Ngambek
BACA JUGA:Mendidik Balita dengan Gaya Parenting yang Benar
Dalam menerapkan pola asuh, mereka lebih memahami pentingnya pengembangan anak daripada hanya prestasi di sekolah.
6. Sederhana