Perlu Diketahui! Inilah Efek Samping dari Penggunaan Masker Kunyit

Kamis 14-12-2023,01:51 WIB
Reporter : Indah Citra
Editor : Laily Media Yuliana

Hal ini terjadi karena adanya warna pada kunyit yang mudah menempel dan meninggalkan warna yang sulit untuk dihilangkan setelahnya.

2. Wajah Terasa Ngilu

Tanaman kunyit ini memiliki kandungan antiseptic alami yang bisa membasmi adanya bakteri penyebab jerawat.

Namun hal tersebut bisa menciptkan adanya rasa cekit-cekit atau ngilu pada kulit wajah pada saat diaplikasikan. Efek ini pun memang tidak berbahaya namun bisa menyebabkan rasa adanya kurang nyaman.

BACA JUGA:Cara Menggunakan Skincare Pagi untuk Kulit Wajah dengan Benar

BACA JUGA:Manfaat Menggunakan Skincare untuk Merawat Kulit Wajah

 

3. Menyebabkan Adanya Dehidrasi pada Kulit

Untuk para pemiliki kulit yang berminyak, penggunaan masker kulit ini bisa memberikan efek yang sangat baik yaitu dapat mengontrol produksi sebum pada kulit wajah.

Tetapi untuk sebagian orang yang bertipe kulit kering ini bisa memberikan efek samping seperti berkurangnya kelembapan alami yang ada pada kulit wajah sehingga terjadinya dehidrasi.

4. Wajah Terasa Gatal

BACA JUGA:Inilah Bahaya Menyentuh Wajah yang Bisa Jadi Kebiasaan

BACA JUGA:Cara Perawatan Wajah Jerawat agar Cepat Hilang

 

Pada saat wajah dirasa gatal pada saat menggunakan masker kunyit perlu untuk diketahui bahwa hal tersebut merupakan efek samping yang memang hampir dirasakan oleh hampir semua penggunanya.

Hal ini disebabkan karena adanya kandungan bahan tertentu yang terdapat pada kunyit dan tidak merusak kulit tetapi dapat memberikan rasa gatal.

Kategori :