Samsung Galaxy A24, Mulai dari Harga Hingga Spesifikasinya

Sabtu 04-11-2023,10:41 WIB
Reporter : Indah Citra
Editor : Laily Media Yuliana

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID – Samsung Galaxy A24 merupakan salah satu smartphone terbaru yang masuk dalam seri mid range.

Adapun smartphone Samsung Galaxy A24 ini rilis di Indonesia pada 8 Mei 2023 lalu, dan menjadi penerus dari Samsung Galaxy A23 yang sudah dirilis sejak 2022.

Kali ini Samsung Galaxy A24 telah dirilis dengan berbagai macam peningkatan dan teknologinya yang semakin canggih.

Contoh yang dapat terlihat secara langsung pun terlihat dari layarnya yang kali ini memiliki layar berukuran 6,5 inch dengan panel Super Amoled.

BACA JUGA:POCO C40, Smartphone Rp 1 Jutaan yang Memiliki Banyak Keunggulan untuk Kamu Miliki

BACA JUGA:Samsung M14 5G, Smartphone Entry Level Serasa Flagship

Spesifikasi Samsung Galaxy A24

Dan berikut tentang Samsung Galaxy A24:

Body

Dimensi : 162,1 X 77,6 X 8,3 mm

BACA JUGA:Mengenal iPhone 15 Pro Max, Spesifikasi dan Fitur Smartphone Terbaru dari iPhone

BACA JUGA:Tips Cerdas Membeli Smartphone!

 

Berat : 195 gram

Layar Utama

Kategori :