Berikutnya untuk tipe kamar deluxe twin bed memiliki ukuran kamar dan fasilitas kamar yang sama. Bedanya di kamar ini ada area untuk tempat duduk keluarga.
Sedangkan untuk harganya hanya selisih Rp90 ribu lebih mahal atau Rp799.200. Namun kalian sudah mendapatkan sarapan gratis.
BACA JUGA:Tahu Gimbal, Makanan Khas Legendaris Semarang yang Wajib Dicoba
BACA JUGA:3 Tempat Wisata Pantai di Semarang, Jangan Sampai Ketinggalan untuk Dikunjungi
Fasilitas Louis Kienne Hotel
Berikut merupakan rincian fasilitas lengkap dari Louis Kienne Hotel mulai dari fasilitas publik, servis hotel, kamar, makanan dan minuman, umum, bisnis, transportasi, dan lainnya.
Fasilitas Publik
- Area parkir
- Kafe
- Lift
- Restoran
- Restoran untuk sarapan
- Restoran untuk makan malam
- Restoran untuk makan siang
- Layanan kamar
- Brankas
- WiFi di area umum
Fasilitas Servis Hotel
- Bellboy
- Concierge/layanan tamu
- Resepsionis
- Resepsionis 24 jam
- Keamanan 24 jam
- Laundry
- Layanan kamar dengan jam terbatas
- Penitipan bagasi
- Staff multibahasa
- Surat kabar di lobby
BACA JUGA:Daftar Rekomendasi Tempat Wisata di Semarang Beserta Harga Tiket Masuk
BACA JUGA:Yuk Jalan-Jalan ke Brown Canyon Semarang
Fasilitas Terdekat
- ATM/Bank
- Salon kecantikan
- Toko oleh-oleh
- Mini market
- Salon rambut
- Toko
- Supermarket
Fasilitas Kamar
- TV kabel
- Meja
- Pengering rambut
- Brankas kamar
- Lemari es
- Pancuran
- TV
Fasilitas Makanan dan Minuman
- Makan malam dari menu
- Makan siang dari menu
- Restoran ber-AC
- Sarapan
- Sarapan prasmanan
- Sarapan kontinental
Fasilitas Umum
- AC
- Kamar dengan pintu penghubung
- Area bebas asap rokok
- Kolam renang
- Teras rooftop
BACA JUGA:Awann Sewu Boutique Hotel & Suite Semarang, Tempat Menginap yang Menarik untuk Dikunjungi