BANJARNEGARA - Tabrakan antara sepeda motor dengan truk di tanjakan Sikelir Desa/Kecamatan Wanayasa, Selasa (27/3) malam menelan korban. Tabrakan tersebut dipicu jalan yang licin karena hujan.
Kanit Laka Sat Lantas Polres Banjarnegara Ipda Edy Widya Promono menjelaskan kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan ini yaitu truk AA 1877 AP dengan sepeda motor G 5916 T yang dikendarai oleh Mujirno. truk yang dikemudikan oleh Trisno Utomo dengan penumpang Sarwin. Sedangkan sepeda motor yang naas dikendarai oleh Mujirno dan berboncengan dengan Taryadi. "Saat itu truk sedang melaju dari arah utara ke selatan," terangnya.
Kecelakaan di Sikelir, Dua Pemotor Luka Berat
Kamis 29-03-2018,09:37 WIB
Kategori :