Begini Perubahan Motor Sport Honda CBR dari Masa ke Masa

Minggu 19-01-2025,14:51 WIB
Reporter : Ikhwan Adriansyah
Editor : Bayu Indra Kusuma

Sementara CBR 150R tidak memiliki fitur tersebut. Hal ini menjadi salah satu pembeda utama antara CBR asli dan versi tiruannya.

Honda CBR 150R Generasi Kedua (2010)

Setelah cukup lama, pada tahun 2010, PT Astra Honda Motor (AHM) akhirnya memproduksi CBR 150R di Indonesia. 

BACA JUGA:5 Motor Matic Murah yang Cocok untuk Menyambut Weekend Pertama di Januari 2025

BACA JUGA:5 Motor Matic Murah yang Cocok untuk First Date

Honda CBR 150R generasi kedua ini mengalami banyak perubahan dari model sebelumnya. Desain bodi menjadi lebih bulky dan besar dengan tambahan single headlamp. 

Meskipun bodi motor sport ini berubah signifikan, rangka twin spar yang terkenal dengan kekokohannya tetap dipertahankan.

Di sektor mesin, Honda CBR 150R generasi kedua masih menggunakan mesin 150 cc dengan sistem injeksi bahan bakar yang membuat performanya meningkat. 

Kini, CBR 150R mampu menghasilkan daya 17,8 dk dengan torsi 12,6 Nm, sedikit lebih tinggi dibandingkan generasi pertama. 

BACA JUGA:Motor Matic Murah yang Paling Praktis Sepanjang Tahun 2024

BACA JUGA:3 Top Motor Matic Murah 2025 yang Irit BBM, Yamaha Mio M3 Masih Jadi Favorit

Dengan adanya perubahan pada sistem bahan bakar, motor ini menjadi lebih efisien dan ramah lingkungan. 

Harga motor ini pun lebih terjangkau dibandingkan dengan model sebelumnya yang diimpor langsung dari Thailand.

Honda CBR 150R Generasi Ketiga (2014)

Tahun 2014 menjadi tahun penting bagi evolusi Honda CBR 150R di Indonesia. Pada tahun ini, AHM meluncurkan generasi ketiga yang diproduksi di Indonesia dengan kode K45. 

Pada generasi ini, desain CBR 150R berubah total dengan penggunaan sasis teralis pipa tubular dan konsep diamond truss yang lebih ringan namun tetap kokoh. 

Kategori :