Hal yang Harus Diteliti Sebelum Membeli Motor Matic Second

Rabu 02-10-2024,14:11 WIB
Reporter : Fahma Ardiana
Editor : Fahma Ardiana

RADARBANYUMAS.CO.ID - Jika Anda ingin memiliki sepeda motor matic dengan harga terjangkau, sebaiknya Anda mengetahui hal-hal yang harys Anda teliti terlebih dahulu sebelum membeli sepeda motor matic second yang murah. 

Ada banyak cara untuk mendapatkan sepeda motor matic dengan harga murah.

Membeli sepeda motor matic baru dengan uang muka yaitu uang muka yang rendah dan cicilan yang dapat dibayar selama 2 tahun, atau membeli sepeda motor matic second yang kualitasnya sangat baik.

Membeli sepeda motor matic secara tunai tentunya memerlukan biaya yang tidak sedikit. Namun tentu saja hal itu sangat tergantung pada jenis produsen sepeda motor matic tempat Anda membeli.

BACA JUGA:Begini Spesifikasi Motor Matic Yamaha Nmax 2017 Milik Iwanuddin Iskandar PJ Bupati Banyumas yang Baru

BACA JUGA:Cicilan Kredit Murah Motor Matic Yamaha All New Aerox 155 Connected Aman Tanpa Riba, Mulai Rp900 Ribuan!

Alasan harga motor matic mahal adalah karena fitur pendukungnya. Namun jika Anda membeli motor matic secara tunai, Anda bisa yakin bahwa Anda bisa mendapatkan motor matic idaman, tanpa harus khawatir dengan besaran cicilan.

Bagi Anda yang memiliki budget terbatas namun sedang membutuhkan sepeda motor matic dalam waktu dekat, pembelian sepeda motor matic second bisa menjadi salah satu pilihan. 

Sebelum membeli sepeda motor matic second, ingatlah untuk melakukan riset terlebih dahulu.

Bagi yang tidak ingin mencicil dalam jangka waktu lama atau membayar tunai dalam jumlah besar, membeli sepeda motor matic bekas bisa menjadi salah satu pilihan. 

BACA JUGA:Bingung Mau Pilih Honda Genio atau Honda Scoopy ? Simak Perbedaan dan Persamaan Kedua Motor Matic Tersebut

BACA JUGA:Harga Motor Matic Suzuki Nex II Mulai Rp 18 Jutaan, Cuma Beda Tipis Tapi Tetap Bikin Bingung Pilih yang Mana!

Tidak bisa dipungkiri, banyak sekali pembeli sepeda motor matic second di pasar sepeda motor. Tapi jangan salah pilih, sekalipun Anda membeli sepeda motor matic dengan harga yang terlalu murah, Anda tetap harus berhati-hati.

Di beberapa pasar tempat jual beli sepeda motor matic second, harga sepeda motor matic bisa sangat murah hingga Rp 5 jutaan. Ini bukan hal yang bisa direkomendasikan untuk pembelian.

Jika harga beli motor matic bekas kurang dari 5 juta rupiah, kami tidak bisa merekomendasikannya karena mungkin usianya lebih dari 8 tahun. Motor matic murah biasanya sudah cukup tua dan memiliki banyak masalah pada mesinnya.

Kategori :