7 Motor Matic Murah yang Rekomended untuk Daftar Ojek Online

Selasa 20-08-2024,19:51 WIB
Reporter : Ikhwan Adriansyah
Editor : Bayu Indra Kusuma

Harga: Rp21.6-22.4 juta

Honda Scoopy dikenal dengan desainnya yang unik dan retro, menjadikannya salah satu motor matic favorit di Indonesia. Motor ini dilengkapi dengan teknologi yang canggih. 

Dengan mesin berkapasitas 110 cc yang dilengkapi dengan sistem injeksi PGM-FI, Scoopy mampu menghasilkan daya 8.8 hp pada 7.500 rpm dan torsi 9,3 Nm pada 5.500 rpm.

BACA JUGA:Rekomendasi Motor Matic Murah dari Yamaha , Harganya Mulai Belasan Juta Rupiah

BACA JUGA:Motor Matic Murah yang Irit Bahan Bakar untuk Berkendara Sehari-hari

Salah satu keunggulan Honda Scoopy adalah konsumsi bahan bakarnya yang irit, yang sangat penting bagi pengemudi ojek online yang harus menempuh jarak yang panjang setiap harinya. 

Selain itu, Scoopy juga dilengkapi dengan fitur Idling Stop System (ISS) yang secara otomatis mematikan mesin saat berhenti untuk waktu yang lama, seperti di lampu merah.

Honda Scoopy juga menawarkan berbagai pilihan warna dan varian, mulai dari tipe Fashion dan Sporty dengan harga Rp21.6 juta hingga tipe Prestige dan Stylish dengan harga Rp22.4 juta. 

Dengan semua fitur dan keunggulan ini, Honda Scoopy adalah pilihan yang tepat bagi pengemudi ojek online yang mencari motor matic yang stylish, efisien, dan mudah dikendarai.

3. Yamaha Fazzio

Harga: Rp22.6-23 juta

Yamaha Fazzio adalah pendatang baru di pasar motor matic Indonesia yang segera mencuri perhatian berkat mesin Blue Core Hybrid berkapasitas 124.86 cc.

Mesin ini mampu menghasilkan output 8.3 hp pada 6.500 rpm dan torsi puncak 10.6 Nm pada 4.500 rpm. Teknologi hybrid pada Yamaha Fazzio memberikan tenaga tambahan saat akselerasi.

BACA JUGA:Harga Motor Matic Yamaha Mio Z Cuma 15 Jutaan! Biar Dompet Tetap Happy, Gaya Tetap Classy!

BACA JUGA:Gaji Belum Cair? Harga Motor Matic Honda Beat 16 Jutaan Ini Tetap Bikin Kamu Tampil Tajir!

Yamaha Fazzio hadir dalam dua varian, yaitu Neo dan Lux. Tipe Neo dibanderol dengan harga Rp22.6 juta, sementara tipe Lux yang menawarkan tampilan lebih mewah dibanderol sekitar Rp23 juta. 

Kategori :