Yuk ! Mengenal Spesifikasi Lengkap Motor Listrik Greentech VP

Jumat 24-05-2024,16:51 WIB
Reporter : Indah Citra
Editor : Bayu Indra Kusuma

BACA JUGA:5 Jenis Motor Listrik Paling Hemat Baterai di Indonesia, Untuk Pertimbangan Sebelum Membeli

BACA JUGA:Keren! Inilah 3 Rekomendasi Motor Listrik Dengan Desain Klasik Modern

3. Disc Brake yang Terdapat pada Bagian Depan dan Belakang

Disc brake merupakan sistem pengereman yang menjadi salah satu sistem terbaik dan juga berkualitas yang terdapat pada berbagai jenis kendaraan ini sudah digunakan pada motor listrik Greentech VP.

4. Fitur Port USB

Dengan adanya fitur ini, para pemilik kendaraan dapat mengisi daya seperti smartphone cukup dengan menggunakan port USB yang sudah tersedia pada kendaraan Greentech Vp tersebut. Sangat mudah bukan?

5. Ban Tubeless

Dengan penggunaan ban tubeless ini pun menjadikan berkendara menjadi lebih aman dan tidak mudah bocor pada saat digunakan.

BACA JUGA:Keren! Jarak Tempuh Motor Listrik Volta Mandala Bisa Diupgrade Sampai 180 Km

BACA JUGA:6 Jenis Motor Listrik Paling Laris di Indonesia, Lengkap Dengan Keunggulannya!

Dan pastinya pada saat berkendara akan semakin menambah kenyamanan dan juga keselamatan bagi para penggunanya.

Harga Greentech VP

Kendaraan motor listrik Greentech VP ini memiliki harga yang cukup terjangkau yaitu sekitar Rp 15.000.000.

Dan dengan adanya subsidi yang telah diberikan oleh pemerintah ini pun harganya menjadi sekitar hanya Rp 9.000.000 saja.

Jadi, inilah spesifikasi lengkap yang terdapat pada kendaraan motor listrik Greentech VP yang menarik untuk bisa Anda miliki. (ctr)

Kategori :