HATI-HATI ! Penggunaan Motor Listrik yang Berlebihan Bisa Menyebabkan Kerusakan

Sabtu 30-03-2024,10:41 WIB
Reporter : Oktaliana Listia
Editor : Susi Dwi Apriani

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Pemeliharaan yang teratur pada motor listrik sangat penting. Hal ini untuk mencegah kerusakan serius pada motor listrik dalam jangka panjang. 

Motor listrik telah menjadi solusi transportasi yang semakin populer belakangan ini. Terutama karena keunggulannya dalam hal kebersihan lingkungan dan efisiensi energi. 

Namun, seperti semua kendaraan, penggunaan motor listrik yang berlebihan dan berkepanjangan dapat menyebabkan kerusakan. Tetapi kerusakan ini bisa diminimalisir dengan perawatan yang tepat.

Berikut beberapa potensi kerusakan pada motor listrik dalam penggunaan jangka panjang : 

1. Peningkatan Temperatur

Penggunaan yang berkepanjangan dapat menyebabkan peningkatan suhu pada motor listrik. Peningkatan suhu ini dapat merusak komponen kritis seperti kumparan dan sistem pendingin. 

Penting untuk memahami batas beban kerja motor listrik dan memberikan waktu istirahat. Berilah jeda yang cukup untuk mendinginkan mesin motor listrik.

BACA JUGA:Keunggulan dan Kelemahan Motor Listrik yang Harus Diketahui, Pahami Sebelum Membeli

BACA JUGA:PERLU TAHU! Jenis Baterai Motor Listrik yang Sering Kita Dijumpai

2. Abnormal Wear and Tear

Penggunaan berkepanjangan dapat menyebabkan ausnya bagian-bagian penting pada motor listrik. Seperti gigi, bantalan, sabuk penggerak, dan komponen lainnya. 

Hal ini dapat mengurangi efisiensi dan kinerja motor. Sehingga serta meningkatkan risiko kerusakan yang lebih serius.

3. Degradasi Baterai

Salah satu komponen kritis dalam motor listrik adalah baterai. Penggunaan yang berlebihan dapat menyebabkan degenerasi baterai lebih cepat.  

Kategori :