Inilah Motor Listrik Murah Tahun 2025 Hanya Rp13 Jutaan, Layak Dibeli!
Informasi mengenai United MX1200 sebagai rekomendasi motor listrik murah tahun 2025.-United Motor-
RADARBANYUMAS.CO.ID - Perlu diketahui, terdapat rekomendasi produk motor listrik murah tahun 2025 yang worth it dimiliki.
Performanya ideal untuk aktivitas harian dengan dilengkapi berbagai fitur canggih membuat motor listrik ini layak dibeli.
Adapun produk motor listrik yang dimaksud adalah United MX1200, kendaraan di bawah naungan PT Terang Dunia Internusa.
Artikel ini akan membahas lebih rinci tentang motor listrik United MX1200 yang dibanderol murah di bawah Rp20 juta.
BACA JUGA:Motor Listrik Bekas United MX1200 Harga Mulai Rp 9 Jutaan, Ini Spesifikasinya
BACA JUGA:Kredit Motor Listrik United MX1200 Semakin Mudah, Skema Cicilan Mulai Rp711.000
Rekomendasi Motor Listrik United MX1200 di Tahun 2025
Pada tahun 2025 mendatang, harga motor listrik United MX1200 diperkirakan naik menjadi Rp16 juta.
Harga motor listrik United MX1200 ini masih tergolong murah di tengah kabar kenaikan PPN (Pajak Pertambahan Nilai) di tahun 2025.
Di samping harganya yang terjangkau, motor listrik United MX1200 memang sejatinya menawarkan spek unggulan untuk kebutuhan mobilitas harian yang nyaman.
Motor listrik United MX1200.-United-
BACA JUGA:Hemat dan Ringan! Skema Kredit Motor Listrik United MX1200 dari BCA Blibli Mastercard
BACA JUGA:Mengenal 6 Keunggulan Motor Listrik United MX1200, Bisa Mundur dengan Fitur Reverse
Dibekali baterai SLA 72V 20Ah, motor listrik United MX1200 mampu menempuh jarak hingga 80 km dalam sekali pengisian daya.
Top speednya di angka 65 km/jam dan tenaga yang dihasilkan mencapai 2200W, sehingga cukup ideal di jalanan perkotaan yang padat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: