8 Spek Penting yang Harus Ada pada Motor Listrik, Pengguna Perlu Tahu

8 Spek Penting yang Harus Ada pada Motor Listrik, Pengguna Perlu Tahu

Mengetahui spek penting yang harus ada pada motor listrik.-Freepik-

Perjalanan panjang dengan frekuensi mobilitas yang tinggi ketika menggunakan motor listrik dengan daya yang kecil dapat menimbulkan permasalahan kompleks pada mesin kendaraan.

BACA JUGA:Perhatikan! 7 Perawatan Motor Listrik Sport yang Harus Dilakukan

BACA JUGA:Aktris Tya Ariestya Terpikat dengan Motor Listrik Viar Q1L

2. Berat dan Ukuran Body Motor 

Motor listrik dengan rancangan berat dan ukuran body motor yang besar biasanya banyak disukai bagi pengendara, karena tampilannya yang gagah.

Terlebih, penggunaan motor listrik yang besar di ruang publik dapat menciptakan kesan superior bagi penggunanya.

Namun, ukuran body motor yang besar sejatinya kurang worth untuk mobilitas yang tinggi.

BACA JUGA:7 Keuntungan Membeli Motor Listrik Desain Mungil

BACA JUGA:7 Perbedaan Perawatan Motor Listrik Sport Dengan Motor Listrik Biasa

Pengendara yang sering bepergian tanpa batas cenderung lebih membutuhkan motor listrik dengan body ramping dan beratnya ringan.

Hal ini disebabkan oleh kemudahan pengendara dalam mengemudikan motor listrik yang ringan untuk bermanuver dengan lincah.

3. Torsi dan Kecepatan yang Tinggi

Di samping itu, motor listrik juga semestinya memiliki kemampuan untuk menghasilkan torsi yang tinggi. 


Motor listrik perlu kecepatan tinggi.-Freepik-

BACA JUGA:8 Perawatan Pada Motor Listrik Agar Awet dan Berfungsi Optimal

BACA JUGA:4 Motor Listrik Murah dengan Perawatan Mudah

Biasanya, torsi yang tinggi akan berpengaruh terhadap kecepatan yang tinggi pula, sehingga pengendara dapat melaju dengan gesit dan piawai.

4. Daya Baterai yang Besar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: