Perbedaan Motor Listrik Energica Ego+ dan Energica Ego RS

Perbedaan Motor Listrik Energica Ego+ dan Energica Ego RS

Perbedaan Motor Listrik Energica Ego+ dan Energica Ego RS-motorplus-

Termasuk sistem manajemen torsi dan traksi yang lebih presisi.

Hal ini memberikan pengendara kontrol yang lebih baik, terutama saat berakselerasi cepat atau ketika menghadapi kondisi jalan yang licin.

BACA JUGA:5 Hal yang Harus Diketahui Pengguna Motor Listrik Sport

BACA JUGA:7 Hal yang Jangan Diharapkan pada Motor Listrik Sport

RS juga memiliki fitur Track Mode yang dirancang khusus untuk penggunaan di sirkuit balap, memberikan pengalaman berkendara yang lebih dinamis dan responsif.

4. Bobot dan Konstruksi

Bobot menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi performa sebuah motor listrik.

Dalam hal ini, Energica Ego RS memiliki keunggulan dibandingkan Energica Ego+.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Motor Listrik yang Cocok untuk Liburan

BACA JUGA:4 Motor Listrik Murah yang Cocok untuk Para Penggemar Hangout

Energica Ego+

Motor listrik Energica Ego+ memiliki bobot lebih berat dibandingkan dengan Energica Ego RS.

Yang dapat memengaruhi kelincahan motor terutama saat bermanuver pada kecepatan tinggi atau saat berpindah jalur secara cepat.

Energica Ego RS

BACA JUGA: Kelebihan Motor Listrik Sport Rakata NX8 yang Berbeda dari Motor Lain

BACA JUGA:7 Tips Merawat Motor Listrik Sport

Dengan bobot yang lebih ringan, motor listrik menawarkan pengalaman berkendara yang lebih lincah dan agresif. 

Meskipun motor listrik Energica Ego+ dan Energica Ego RS terlihat serupa dari luar, perbedaan di antara keduanya cukup signifikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: