5 Kekurangan Motor Matic Yamaha Gear 125

5 Kekurangan Motor Matic Yamaha Gear 125

Kekurangan Yamaha Gear 125--

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Jika kamu sedang merencanakan untuk memboyong Yamaha Gear 125, ada baiknya untuk menggali kelebihan maupun kekurangannya. Seperti halnya produk lain, Motor Matic Yamaha Gear 125 memiliki kekurangan.

Meski Yamaha Gear 125 memiliki desain yang tangguh dengan sentuhan dari beberapa model Yamaha sebelumnya, seperti Yamaha Soul GT dan Mio S, namun beberapa orang mungkin merasa bahwa desainnya terlalu familiar. 

Meskipun Yamaha Gear 125 dilengkapi dengan berbagai fitur yang cukup mumpuni dibandingkan dengan motor matik Yamaha lainnya di kelas yang sama, namun ada beberapa fitur yang mungkin terasa standar. Sehingga calon konsumen kurang puas dengan apa yang ditawarkan.

Kekurangan Motor Matic Yamaha Gear 125

1. Panel Instrumen Masih Analog

Seperti mata uang yang memiliki sisi terang dan sisi gelap, begitu juga dengan motor matic ini. Salah satu kekurangan Motor Matic Yamaha Gear 125 yang perlu diperhatikan adalah tampilan panel instrumennya yang masih bersifat analog.

BACA JUGA:Lebih Mudah Mengendarai Motor Matic atau Motor Manual ? Ini Perbandingannya

BACA JUGA:10 Trik Modifikasi Motor Matic untuk Tampil Lebih Keren

Dibandingkan dengan beberapa pesaingnya di pasar, seperti Honda Beat yang telah mengusung kombinasi antara tampilan analog dan digital, Yamaha Gear 125 masih mempertahankan jarum analog sebagai indikator utama. 

Meskipun jarum analog telah menjadi standar dalam dunia otomotif, namun semakin banyaknya motor matic yang mengadopsi teknologi digital memberikan kesan modern dan futuristik.

Mungkin bagi sebagian orang, tampilan analog masih memberikan kesan klasik dan tradisional. Namun, bagi yang mencari kesan lebih canggih dan modern, kehadiran tampilan digital bisa menjadi pilihan yang lebih diinginkan.

Namun, sebagai konsumen yang cerdas, penting untuk mengetahui bahwa Yamaha Gear 125 masih menggunakan panel instrumen analog, sehingga dapat membuat keputusan pembelian yang lebih tepat sesuai dengan kebutuhan dan preferensi pribadi.

Jadi, bagi yang sedang mempertimbangkan untuk meminang Yamaha Gear 125, perhatikanlah aspek ini dengan seksama untuk memastikan bahwa motor matic pilihanmu sesuai dengan harapan dan kebutuhanmu.

2. Bobot yang Lebih Berat dari Kompetitor

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: