Motor Listrik TVS X: Spesifikasi Lengkap Beserta Fitur dan Harga Jual

Motor Listrik TVS X: Spesifikasi Lengkap Beserta Fitur dan Harga Jual

Motor listrik TVS X.-scooter.co-

Dengan akselerasi 0 hingga 40 km/jam dalam 2.6 detik, TVS X dapat melaju dengan kecepatan maksimum 105 km/jam.

Sepeda motor TVS X mampu menempuh jarak sejauh 140 km dalam sekali pengisian daya.

Berkaitan dengan pengisian daya baterai, saat ini tersedia dua opsi pengecasan.

BACA JUGA:Apa Fungsi Gearbox pada Motor Listrik? Penting atau Tidak?

BACA JUGA:Keuntungan Memilih Motor Listrik Jenis Hub Drive, Perawatan Mudah dan Hemat Biaya!

Pertama, Smart X Home rapid charger yang mampu melakukan pengecasan 0-50% dalam waktu 50 menit.

Sementara, opsi kedua, pengecasan daya portabel 0-80% dalam waktu 4 jam 30 menit.

Sepeda motor TVS X dirancang dengan perpaduan rangka alumunium cast presisi tinggi, sehingga menampilkan kesan yang tangguh.

TVS X memiliki performa yang gahar dengan daya tahan yang optimal.

BACA JUGA:Rahasia Dibalik Perawatan Motor Listrik Jenis Hub Drive, Setahun Cuma Ganti Part Ini!

BACA JUGA:Perhatikan! 5 Penyebab Charger Motor Listrik Cepat Rusak

Sistem pencahayaan pada motor listrik ini juga telah menggunakan teknologi LED untuk semua jenis lampunya.

Lampu LED dapat memberikan penerangan yang optimal dalam perjalanan, terutama ketika berkendara pada malam hari.

Berbagai fitur canggih juga tersedia untuk mempermudah pengendara, seperti speedometer digital, sistem keamanan Smart Xhield, hingga live vehicle location sharing. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: