Dijamin Tetap Maskulin! Inilah 4 Motor Matic yang Cocok untuk Pria Pendek

Dijamin Tetap Maskulin! Inilah 4 Motor Matic yang Cocok untuk Pria Pendek

Kaum Pria Wajb Baca! Inilah Motor Matic yang Cocok untuk Pria Pendek-Pinterest -

BACA JUGA:Daftar Motor Matic dengan Gaya Sporty yang Wajib Masuk List Motor Impianmu Kamu!

Salah satu fitur unggulan dari All New Honda Beat adalah rangkanya yang menggunakan teknologi eSAF (enhanced Smart Architecture Frame). eSAF menjadikan motor ini dapat meningkatkan stabilitas dan kelincahan saat berkendara.

Motor ini dilengkapi dengan berbagai fitur canggih yang meningkatkan kenyamanan dan keamanan pengendara. Fitur-fitur tersebut seperti kunci kontak dengan fitur secure key shutter, tombol pembuka jok di samping dan lainya.

Mesin generasi terbaru dengan kapasitas 110 cc SOHC dan tenaga sebesar 8,89 hp pada 7.500 rpm dan torsi tertinggi di 9,3 Nm pada 5.500 rpm, motor ini memberikan performa yang cukup untuk kebutuhan sehari-hari.

All New Honda Beat hadir dengan beragam pilihan warna mulai dari warna Dance White, Techno Blue White, Hard Rock Black, hingga Funk Red Black untuk tipe CBS, serta Garage Black, Electro Blue Black, dan Fusion Magenta Black untuk tipe CBS-ISS. 

Dengan kombinasi yang sempurna, All New Honda Beat Series menjadi pilihan yang sempurna untuk mereka yang mencari motor matic yang cocok untuk pengguna dengan postur tubuh pendek. 

2. Honda Genio

Honda Genio merupakan salah satu varian motor matic yang cocok untuk pria pendek. Dengan bobot yang ringan dan dimensi yang ramping, Genio memenuhi kebutuhan pengendara dengan postur tubuh lebih kecil. 

Dengan dimensi 1.869 x 629 x 1.061 mm (PxLxT), Honda Genio menawarkan bodi yang ramping dan kompak. Jarak jok ke tanah yang mencapai 740 mm memastikan bahwa pengendara dengan postur pendek dapat dengan nyaman menjangkau tanah saat berhenti. 

Honda Genio hadir dalam 8 varian warna yang menarik. Tampilan grafis yang berkelas pada tipe CBS dan grafis goresan kapur tulis pada tipe CBS-ISS menambah daya tarik visual motor ini. 

BACA JUGA:Mencari Motor Matic dengan Gaya Klasik? Ini Jawabanya!

BACA JUGA:Wajib Dibeli! Daftar Motor Matic yang Cocok untuk di Daerah Perkotaan

Genio dilengkapi dengan frame (rangka) baru eSAF (enhanced Smart Architecture Frame) yang membuatnya lebih ringan, lincah, dan nyaman dikendarai. Teknologi kerangka anyar ini menawarkan kemudahan dalam handling.

Mesin 110 cc dengan sistem pembakaran injeksi PGM-FI pada Genio menghasilkan tenaga maksimal 8,9 hp di 7.500 rpm dan torsi 9,3 Nm di 5.500 rpm. Dengan teknologi mesin eSP, motor ini menjadi lebih efisien dalam penggunaan bahan bakar.

Honda Genio dilengkapi dengan berbagai fitur keamanan standar, termasuk secure key shutter, brake lock, combi brake, dan side stand switch. Fitur-fitur ini menambah tingkat keamanan saat berkendara. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: