Pastikan untuk menggunakan teh celup bekas yang telah disimpan di dalam kulkas dan buanglah setelah digunakan beberapa kali.
Juga, jangan lupa untuk melakukan tes sensitivitas terlebih dahulu pada bagian kecil kulit sebelum menggunakan produk kecantikan alami baru untuk memastikan tidak ada reaksi alergi atau iritasi.
Dan dengan memanfaatkan manfaat alami dari teh celup bekas, kamu pun bisa memberikan perawatan kulit wajah yang menyegarkan dan menyehatkan secara alami.
Kombinasikan dengan perawatan kulit yang rutin dan gaya hidup sehat lainnya, kamu juga bisa mendapatkan kulit yang sehat, bersinar, dan cantik secara alami.
(ctr)