RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Rumah kayu sudah lama menjadi ciri khas Indonesia. Misalnya Rumah Joglo, Rumah Limasan, dan Rumah Panggung hanyalah beberapa bangunan ikonik di setiap daerah.
Seiring berjalannya waktu dan berbagai kemajuan teknologi, struktur rumah kayu lambat laun mulai ditinggalkan. Di perkotaan, pengembang perumahan kini berlomba-lomba menyediakan hunian terjangkau dengan menawarkan atap baja ringan dan tahan rayap.
Cara Merawat Rumah Kayu Agar Tidak Dimakan Rayap
Anda yang masih berminat dan tertarik untuk membuat rumah kayu, dibawah ini adalah beberapa cara mudah untuk rawat rumah kayu agar tidak dimakan rayap :
BACA JUGA:Budget untuk Renovasi Teras Rumah Minimalis Jadi Ruang Tamu Estetik
BACA JUGA:Gaya Desain Rumah yang Bisa Mencerminkan Kepribadian Pemiliknya
1. Metode Pra Konstruksi dan Pasca Konstruksi
Masyarakat perlu mengubah pola pikirnya untuk tidak lagi menggunakan bensin atau minyak untuk menghilangkan rayap. Karena ada banyak cara untuk memastikan ketahanan atap kayu dan furnitur kayu, termasuk melakukan analisis prakonstruksi dan pascakonstruksi.
2. Semprotkan Termitisida pada Pondasi Rumah
Analisis prakonstruksi digunakan untuk pengolahan sebelum membangun pondasi rumah. Langkah pertama sebelum meletakkan pondasi adalah dengan mengaplikasikan tiga lapis termitisida.
BACA JUGA:Kelebihan dan Kekurangan Dari Desain Rumah Kayu
BACA JUGA:Inspirasi Desain Interior Rumah Sederhana yang Eye Catching