Dampak Buruk Sinar UV Matahari pada Kulit

Senin 04-12-2023,11:54 WIB
Reporter : Dika Aruna
Editor : Bayu Indra Kusuma

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID – Kulit merupakan bagian tubuh yang bagi besar dan banyak. Karena memang kulit hampir menutupi seluruh tubuh manusia.

Menjaga kesehatan kulti merupakan hal yang dilakukan setiap orang. Salah satu ancaman kulit adalah sinar UV matahari yang berlebihan.

Umumya sinar UV matahari akan bermanfaat bagi tubuh untuk kesehatan. Tetapi sinar UV matahari juga dapat berbahaya bagi kesehatan.

Paparan sinar UV matahari yang berlebihan dapat merusak kulit tubuh. Matahari merupakan sumber utama sinar UV yang bisa orang dapatkan dengan mudah.

BACA JUGA: Perlu Diperhatikan Risiko Bahayanya! Berikut Merupakan Perawatan Wajah yang Tidak Boleh Dilakukan di rrumah

BACA JUGA: Tips Merawat Wajah agar Wajah Kalian Bersih dan Glowing

Sinar UV matahari sendiri memberikan banyak sekali manfaat. Salah satunya adalah untuk memproduksi vitamin D.

Vitamin D ini sangat bermanfaat untuk meningkatkan kekuatan gigi dan tulang. Juga membantu tubuh untuk menyerap kalsium.

Bahaya Sinar UV Matahari

Sinar UV matahari terdiri dari beberapa jenis. Namun jenis paling umum adalah UVA dan UVB kedua jenis sinar ini dapat merusak kulit tubuh kalian.

Untuk sinar UV matahari jenis UVB hanya akan mengkikis dan mencapai lapisan luar kulit (epidermis). Untuk jenis UVA dapat mencapai kulit hingga lapisan tengah (dernis).

BACA JUGA: Tips Menghilangkan Bruntusan Pada Kulit Wajah Dengan Bahan Alami!

BACA JUGA: Inilah Cara Mengatasi Wajah Berminyak pada Area T-Zone

Ada banyak dampak buruk sinar UV matahari yang berlebihan pada kulit. Berikut adalah dampak buruk sinar UV matahari yang perliu kalian ketahui.

Kategori :