Akun Dompet Digital OVO Tiba-Tiba Terblokir? Jangan Panik, Begini Cara Mengatasinya

Minggu 16-03-2025,13:21 WIB
Reporter : Rizka Noviana Eka Mulyaningsih
Editor : Laily Media Yuliana

BACA JUGA:Begini 8 Cara Cerdas Kelola Dompet Digital untuk Menghindari Kebiasaan Boros

BACA JUGA:Maksimalkan Kemudahan Transaksi di Bulan Puasa dengan Dompet Digital GoPay

  • Selalu pastikan PIN dan kata sandi hanya diketahui oleh Anda sendiri.
  • Jangan pernah membagikan kode OTP kepada siapapun, termasuk yang mengaku sebagai pihak OVO.
  • Hindari mengklik tautan mencurigakan yang bisa jadi merupakan modus phishing.
  • Periksa riwayat transaksi secara berkala untuk mendeteksi aktivitas yang tidak biasa.

Dengan mengetahui penyebab dan cara mengatasi akun OVO yang terblokir, pengguna dapat lebih berhati-hati dalam menjaga akun mereka.

Semoga informasi ini bermanfaat dan membantu Anda dalam menghadapi kendala yang mungkin terjadi pada akun dompet digital OVO Anda.

Kategori :