4 Motor Matic Murah dengan Rating Penjualan Terbaik

Kamis 21-11-2024,11:51 WIB
Reporter : Indah Citra
Editor : Bayu Indra Kusuma

Harga: Mulai dari Rp16 jutaan

Keunggulan:

- Dilengkapi mesin Blue Core 125cc yang efisien dan bertenaga.

BACA JUGA:Daftar Harga Motor Matic Biru 2024, Dari Yamaha Fazzio sampai FreeGo Mana Pilihanmu?

BACA JUGA:Rekomendasi Motor Matic Pink dengan Harga Terjangkau! Biar Tampil Manis di Jalanan

- Desain sporty dengan pilihan warna yang atraktif.

- Bobot ringan, memudahkan pengendara pemula.

Yamaha Mio M3 125 menjadi salah satu motor matic dengan penjualan terbaik berkat reputasinya sebagai motor yang andal untuk berbagai kebutuhan. 

Dengan teknologi Eco Indicator, pengendara dapat memantau penggunaan bahan bakar secara real-time untuk mendapatkan efisiensi maksimal. 

BACA JUGA:Simulasi Kredit Motor Matic Suzuki Nex Crossover Beserta Deretan Fitur Canggihnya

BACA JUGA:Sepeda Motor Matic Berisik ? Inilah Cara untuk Menghaluskan Suara Mesin Motor Matic

Selain itu, kapasitas tangki 4,2 liter membuatnya ideal untuk perjalanan jarak jauh tanpa perlu sering mengisi bahan bakar.

3. Suzuki Nex II

Harga: Mulai dari Rp15 jutaan

Keunggulan:

- Mesin 115cc yang responsif dan hemat bahan bakar.

- Desain minimalis dengan bodi ramping, cocok untuk aktivitas sehari-hari.

Kategori :