BACA JUGA:Cara Menghidupkan Motor Matic NMAX yang Akinya Soak
BACA JUGA:NMAX Turbo jadi Motor Matic Premium Yamaha Paling Canggih ? Simak Fakta-Faktanya
- Tenor 29 Bulan (Rp1,537,000 / bulan)
- Tenor 35 Bulan (Rp1,419,000 / bulan)
Pada dasarnya, motor matic Yamaha NMAX Turbo worth it dibeli, sebab keunggulan speknya sangat mumpuni untuk beraktivitas di berbagai kondisi jalan.
Yamaha NMAX Turbo memiliki performa mesin yang lebih bertenaga yang memungkinkan akselerasi lebih responsif, daya pacu lebih besar, dan kemampuan jelajah lebih baik.
BACA JUGA:Tips Meningkatkan Performa Motor Matic Yamaha Nmax yang Tidak Bisa Diabaikan
BACA JUGA:9 Aksesoris Motor Matic Nmax Lengkap dengan Harga, Tersedia Box untuk Penyimpanan Tambahan
Terlebih, motor matic ini juga dibekali dengan teknologi Y-Connect yang dapat menghubungkan sepeda motor dengan smartphone melalui aplikasi.
Dalam hal ini, pengendara dapat memonitoring kondisi motor lebih detail, termasuk mengenai notifikasi panggilan, pesan, hingga lokasi parkir.
Di samping performa unggulannya yang mengesankan, desain motor Yamaha NMAX Turbo juga cukup stylish dan sporty, memberikan kesan gaul untuk penggunaan semua kalangan.
Itulah, informasi mengenai kredit DP dan cicilan motor matic Yamaha NMAX Turbo di BAF. Anda dapat mengajukan kredit motor ini di BAF terdekat. (fam/*)