Tips Merawat Speedometer Motor Matic dan Biaya Servisnya

Sabtu 14-09-2024,05:51 WIB
Reporter : Fahma Ardiana
Editor : Laily Media Yuliana

Jika Anda mendengar suara "derit" atau suara tidak normal lainnya dari panel speedometer sepeda motor matic Anda, mungkin ada kerusakan pada komponen internal.

5. Angka Digital Tidak Muncul

Jika speedometer digital pada sepeda motor matic tidak menampilkan angka atau tampilan layar terganggu, segera periksa sepeda motor matic Anda.

> Rincian Biaya Servis Speedometer Motor Matic

Biaya servis speedometer sepeda motor matic dapat berbeda-beda tergantung jenis speedometer, tingkat kerusakan, dan lokasi servis yang dipilih.

BACA JUGA:Awas Ketipu! Begini Tips Mengetahui Ciri Ban Ukiran untuk Motor Matic, Jangan Salah Beli

BACA JUGA:Rekomendasi Rumah Roller untuk Motor Matic Honda BeAt dan Cara Pemasangannya

 

Berikut perkiraan biayanya servis speedometer sepeda motor matic:

1. Pemeriksaan Awal

Pemeriksaan awal speedometer sepeda motor matic biasanya memakan biaya antara Rp 50.000 hingga 100.000.

2. Penggantian Kabel 

Jika kendala terjadi karena kabel speedometer sepeda motor matic rusak, maka biaya penggantian kabel kurang lebih Rp 100.000-200.000.

3. Servis Panel Speedometer

Biaya untuk menservis panel pada speedometer sepeda motor matic berkisar antara Rp 200.000 hingga Rp 500.000 tergantung tingkat kerusakan.

4. Penggantian Speedometer

Kategori :