Update Harga Mobil Keluarga Bekas Termurah di Tahun 2024, Mulai Rp60 Juta Saja

Sabtu 07-09-2024,10:09 WIB
Reporter : Dhani Dwi
Editor : Susi Dwi Apriani

BACA JUGA:3 Rekomendasi Motor Listrik dengan Body Besar, Cocok untuk yang Bertubuh Tinggi

BACA JUGA: Cara Mendapatkan Motor Listrik Murah di Marketplace, Ikuti Event Flash Sale

Pilihan-pilihan tersebut meliputi Toyota Avanza, Daihatsu Xenia, Honda Mobilio, Suzuki Ertiga, Nissan Evalia, dan Toyota Kijang Innova. 

Masing-masing model memiliki kelebihan dan kekurangan yang perlu dipertimbangkan sesuai dengan kebutuhan dan anggaran.

Memilih mobil bekas memerlukan kehati-hatian, terutama dalam memeriksa kondisi kendaraan dan riwayat pemeliharaannya.

Dengan pertimbangan yang matang, kalian bisa menemukan mobil keluarga bekas yang tidak hanya terjangkau tetapi juga dapat memenuhi kebutuhan perjalanan keluarga dengan baik. (dda)

Kategori :