RADARBANYUMAS.CO.ID - Bingung baterai handphone habis saat di perjalanan. Jangan khawatir, ada tiga motor listrik yang punya USB Port untuk ngecas Hp.
Motor listrik semakin populer, tidak hanya karena ramah lingkungan dan hemat energi, tetapi juga fitur-fitur modern.
Salah satu fitur yang sangat diminati adalah USB port. Yang memungkinkan pengendara untuk mengecas ponsel mereka di perjalanan.
Artikel ini akan membahas tiga motor listrik yang sudah dilengkapi USB port.
BACA JUGA:5 Kelemahan Motor Listrik Energica Ego, Harganya Ngga Main-main
BACA JUGA:5 Kelebihan Motor Listrik Energica Ego, Top Speed Hingga 240 KPJ
Motor Listrik Dengan Fitur USB Port
Berikut ini adalah beberapa motor listrik yang dilengkapi USB Port untuk ngecas Hp :
1. Alva One
Alva One adalah salah satu motor listrik yang menawarkan kecepatan maksimal hingga 90 km/jam.
BACA JUGA:5 Motor Listrik dengan Desain Trail, Pilihan Terbaik untuk Trabas Hutan
BACA JUGA:6 Motor Listrik Murah yang Cocok Buat Adventure Sebagai Solusi Ramah Lingkungan untuk Petualangan
Serta dengan daya jangkau mencapai 70 km, hanya dengan satu baterai.
Kemudian ditenagai motor penggerak Hub Drive 4 kW, yang menghasilkan torsi sebesar 46,5 Nm.