6 Daftar Motor Listrik Paling Efisien, Hemat Energi Gak Perlu Sering Isi Daya

Jumat 23-08-2024,05:52 WIB
Reporter : Feni Amelia
Editor : Puput Nursetyo

Sepeda motor ini dirancang dengan kemampuan jelajah maksimal 70 km untuk sekali pengisian daya.

Adapun untuk kecepatannya, ZPT Nimbuzz sanggup melaju hingga 45 km/jam.

Motor listrik ini dapat mengangkut daya maksimum 200 kg untuk berat bebannya, atau setara dengan bobot dua orang beserta barang bawaan.

Menariknya, ZPT Nimbuzz hanya dibanderol Rp10,9 juta. Bila mendapatkan subsidi, maka harga yang diperoleh menjadi lebih terjangkau sekitar Rp3,9 jutaan.

BACA JUGA:Sanggup Ngebut 50 KM per Jam, Motor Listrik Davigo Forza Siap Ngacir Cantik dengan Warna Soft

BACA JUGA:5 Motor Listrik dengan Lampu DRL yang Canggih, Ada Produk Lokal!

4. Tangkas E6 Box

Motor listrik Tangkas E6 Box menggunakan daya maksimum 1200W. 

Ditenagai baterai SLA berkapasitas 72V 20Ah, motor Tangkas E6 Box ini sanggup menempuh jarak maksimal 100 km.

Sepeda motor ini dirancang dengan kecepatan tertinggi 45 km/jam, menjadikannya efisien untuk perjalanan jarak jauh.

BACA JUGA:Murah, Modal Rp8 Jutaan Bisa Beli Motor Listrik Viar EV1 untuk Kebutuhan Harian

BACA JUGA:Mau Pergi ke Luar Kota? Motor Listrik Segway Seri E Hadir dengan Keunggulan Jangkauan yang Mengesankan

Tangkas E6 Box memiliki performa tangguh dengan kemampuan daya angkutnya sebesar 200 kg.

Motor listrik ini telah dibekali berbagai fitur menarik, di antaranya layar digital, remote alarm, USB port, lampu LED, dan kelengkapan box di jok belakang.

Motor Tangkas E6 Box dibanderol Rp14,5 juta. Namun, jika mendapatkan subsidi, maka harga yang diperoleh menjadi Rp7,5 jutaan.

5. Yadea M6L

Kategori :