Gokil! Motor Listrik Uwinfly T80 Super Stylish Harga Murah, Cuma Rp 6 Jutaan

Jumat 23-08-2024,06:51 WIB
Reporter : Oktaliana Listia
Editor : Susi Dwi Apriani

5. Desain dan Pilihan Warna

Desain motor listrik Uwinfly T80 sangat stylish dan modern, dengan pilihan warna cerah seperti pink, biru, hijau, kuning, dan biru navy.

Desain yang menarik, tidak hanya memberikan penampilan yang menawan tetapi juga membuat motor listrik Uwinfly T80 menonjol di jalanan.

6. Perawatan dan Biaya Operasional

BACA JUGA:Produk Buatan Lokal, Motor Listrik Vision.ev Hanya Butuh 30 Menit untuk Isi Daya yang Cukup

BACA JUGA:6 Tips Merawat Motor Listrik Murah Agar Terlihat Elegan

Motor listrik Uwinfly T80 dirancang untuk menjadi kendaraan yang efisien dan hemat biaya, sehingga Anda tidak perlu khawatir tentang biaya perawatan yang tinggi.

Selain itu, motor listrik Uwinfly T80 aman digunakan dalam kondisi hujan, menambah kepraktisan untuk penggunaan sehari-hari.

Keunggulan

1. Harga Terjangkau

BACA JUGA:Resmi Rilis di Indonesia, Inilah Spesifikasi Motor Listrik BMW CE 02 yang Dihadirkan dari India

BACA JUGA:Modal Rp15 Juta Dapat Motor Listrik dengan Desain Nyentrik? Polytron Fox R Limited Edition Jawabannya

Dengan harga hanya Rp6.850.000, Uwinfly T80 merupakan salah satu motor listrik yang paling terjangkau di pasaran.

Harga ini sangat kompetitif, terutama mengingat fitur-fitur dan performa yang ditawarkan.

Ini membuat motor ini menjadi pilihan yang sangat menarik bagi mereka yang mencari kendaraan listrik ekonomis dan fungsional.

2. Desain Stylish

Kategori :