6 Keunggulan Motor Listrik Tromox MC10, Motor Off Road dengan Kecanggihan Fitur NFC

Kamis 18-07-2024,19:19 WIB
Reporter : Feni Amelia
Editor : Puput Nursetyo

3. Sistem Pfoteksi Baterai yang Canggih

Sepeda motor listrik didukung dengan baterai Lithium ganda berkapasitas 72V 29Ah.

Baterai motor listrik ini telah dilengkapi dengan sistem proteksi battery management system (BMS) yang aman.

BACA JUGA:6 Keunggulan Motor Listrik Niu UQi GT, Dilengkapi Sistem Pencahayaan Ikonik 360 Derajat

BACA JUGA:7 Kelebihan Motor Listrik SRT 5 Sport, Desain Maxi Scooter!

Sistem BMS merupakan sistem pengelolaan pada baterai yang berperan untuk melindungi baterai guna memastikan kinerjanya tetap optimal.

Sistem proteksi baterai ini bekerja dengan cara memantau status baterai, mengelola proses pengisian dan pengosongan baterai, mencegah overcharging dan overdischarging, dan mencegah risiko arus berlebih atau konsleting.

Dengan adanya BMS, baterai motor listrik Tromox MC10 dapat beroperasi dengan aman dan efisien.

4. Sistem Suspensi Belakang TR-3C

Motor listrik Tromox MC10 dikembangkan dengan sistem suspensi belakang TR-3C, yaitu Comfort, Control, dan Cross, secara independen.

BACA JUGA:Mengupas Keunggulan Motor Listrik Niu UQi Series: Dibekali Sensor Gerak 6 Sumbu, Apa Fungsinya?

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Motor Listrik Niu UQi Series, Body Minimalis Bisa Tempuh Berapa KM?

Sistem suspensi ini secara cerdas memisahkan gaya traksi; pengereman; dan kemudi berdasarkan prinsip kinematika, sehingga memberikan kontrol kemudi yang presisi dan efektif.

Sistem ini diklaim mamberikan pengalaman off road yang luar biasa dengan gaya benturan yang sedikit dan peningkatan kontrol.

5. Tersedia Dua Mode Berkendara yang Dinamis

Kategori :