Anti Apek! Inilah Cara Merawat Rambut Selalu Harum Walau Saat Memakai Hijiab

Anti Apek! Inilah Cara Merawat Rambut Selalu Harum Walau Saat Memakai Hijiab

Mengenakan hijab bukan berarti tidak perlu untuk merawat rambut-Indah Citra-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID – Meski menggunakan hijab, tetap penting untuk merawat rambut agar anti apek dan selalu harum.

Adanya rambut yang selalu tertutup ini pun juga tidak dapat dihindari untuk bisa terkena berbagai macam hal buruk seperti rentan mengalami kerontokan, ketombe, gatal, kusut hingga bau apek.

Selain memilih shampoo yang tepat, ada pula berbagai macam cara yang bisa kamu lakukan untuk membuat rambut menjadi selalu harum.

Cara Merawat Rambut yang Tertutup Hijab

BACA JUGA: Gaya Rambut Undercut yang Penuh Keberanian dan Kece

 

BACA JUGA:Anti Gagal! Inilah Tips Memotong Rambut di Rumah

Dan berikut adalah cara merawat rambut selalu harum meskipun tertutp hijab saat beraktivitas sehari-hari:

1. Menghindari Penggunaan Hijab Saat Rambut Basah

Dengan memakai hijab saat rambut masih basah sangat tidak disarankan karena bisa membuat rambut kamu menjadi apek.

Adanya hal ini pun bisa membuat rasa kepercayaan diri menjadi menurun dan ada baiknya untuk mengeringkan rambut terlebih dahulu.

BACA JUGA:Inilah Perbedaan Hair Mask, Hair Spa, dan Creambath Beserta Pengertiannya untuk Perawatan Rambut

BACA JUGA:Cara Agar Rambut Anti Lepek dan Selalu Tampil Maksimal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: