4 Motor Matic Murah yang Cocok untuk Para Penggemar Hangout

4 Motor Matic Murah yang Cocok untuk Para Penggemar Hangout

Bagi para penggemar hangout, memiliki kendaraan yang nyaman, praktis, dan keren tentu menjadi kebutuhan utama-Indah Citra-

RADARBANYUMAS.CO.ID - Bagi para penggemar hangout, memiliki kendaraan yang nyaman, praktis, dan keren tentu menjadi kebutuhan utama. Motor matic menjadi pilihan favorit karena kemudahannya dikendarai, desainnya yang stylish, serta efisiensi bahan bakar. 

Tidak perlu untuk merogoh kocek dalam-dalam untuk mendapatkan motor yang sesuai dengan gaya hidup Anda. 

Karena, berikut ini merupakan 4 motor matic murah yang cocok untuk para penggemar hangout, yang bisa memberikan kesan stylish dan fungsional dalam satu paket:

BACA JUGA:Knalpot Motor Matic Sudah Berkarat ? Simak Cara Menghilangkan Karat pada Knalpot Motor Matic Berikut

BACA JUGA:Cara Membuat Body Motor Matic Kembali Mengkilap Menggunakan Bahan Alami

1. Honda Beat Street

Motor matic yang satu ini sudah lama menjadi favorit bagi kalangan muda. Honda Beat Street hadir dengan desain yang sporty dan urban, cocok untuk mereka yang sering beraktivitas di kota. 

Desain stang naked handlebar yang memberikan kesan simpel namun keren, membuatnya ideal untuk hangout dengan teman-teman di kafe atau sekadar berkeliling kota.

Keunggulan lain dari Beat Street adalah harganya yang terjangkau, yakni sekitar Rp 18 juta. Dengan mesin 110cc, motor ini tidak hanya irit bahan bakar, tapi juga lincah saat melewati kemacetan. 

Selain itu, adanya fitur ISS (Idling Stop System) juga membantu menghemat konsumsi bahan bakar saat berhenti di lampu merah, menjadikannya pilihan ideal untuk aktivitas sehari-hari.

BACA JUGA:Suzuki Access 125: Motor Matic Klasik yang Cakep dengan Aksen Modern, Segini Harganya

BACA JUGA:Cara Menggunakan Fitur Idling Stop System pada Motor Matic, Anti Boros BBM!

2. Yamaha Mio M3 125

Yamaha Mio M3 125 merupakan motor matic dengan performa tangguh dan harga yang terjangkau. Bagi para penggemar hangout yang ingin tampil keren dan dinamis, Mio M3 125 memberikan desain modern dengan garis-garis tajam yang mencerminkan jiwa muda. 

Mesinnya yang berkapasitas 125cc menawarkan akselerasi yang responsif sehingga sangat nyaman untuk digunakan dalam kegiatan harian, termasuk ketika hangout di tempat favorit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: