Motor Listrik Sprinter Prime Cocok untuk Bersantai, Desain Mirip Vespa
Motor Listrik Sprinter Prime-exotic bike-pasific bike-
Selain itu, ukuran ban 10"x3.0" memungkinkan motor listrik ini bergerak dengan stabil di berbagai kondisi jalan.
Baik aspal yang halus atau permukaan yang sedikit tidak rata.
Kombinasi desain kompak dan ban yang cukup besar, membuat motor listrik Sprinter Prime mudah dikendalikan dan nyaman untuk dikendarai di jalanan perkotaan.
BACA JUGA:5 Kelebihan Baterai Graphene pada Motor Listrik, Lebih Suport Fast Charging
BACA JUGA:6 Manfaat GPS pada Motor Listrik, Sangat Berguna!
Performa
Sprinter Prime dibekali dengan motor listrik berkekuatan 1200 W, yang mampu membawa motor ini melaju hingga kecepatan maksimal 65 km/jam.
Sesuai dengan regulasi pemerintah (Peraturan Menteri Nomor 87 Tahun 2020), kecepatan ini ideal untuk penggunaan sehari-hari di dalam kota.
Baik untuk keperluan berangkat kerja, belanja, atau sekadar jalan-jalan.
BACA JUGA:5 Kelebihan Motor Listrik Avand E-Motor SC122, Solusi Hemat dengan Harga 13 Jutaan
BACA JUGA:5 Fitur Canggih Motor Listrik Uwinfly N9 Pro, Inovasi Modern dengan Fitur GPS Tracker
Motor listrik Sprinter Prime mampu menempuh jarak hingga 55 km, dengan sekali pengisian penuh baterai 60V / 20,2 AH,
Fitur Keamanan dan Teknologi Modern
Motor listrik Sprinter Prime dilengkapi dengan berbagai fitur keamanan modern, yang memastikan kenyamanan dan ketenangan pengendara.
Beberapa fitur unggulan tersebut meliputi:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: