Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Harga Baterai Motor Listrik
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Harga Baterai Motor Listrik-momotor.id-
- Merek dan Kualitas
Merek baterai juga mempengaruhi harga.
Baterai dari merek terkenal yang memiliki reputasi untuk daya tahan dan kualitas tinggi, cenderung lebih mahal dibandingkan baterai dari merek yang kurang dikenal.
Merek besar biasanya memiliki pengujian yang lebih ketat, sertifikasi, dan layanan garansi yang lebih baik, yang menambah nilai produk mereka.
BACA JUGA:5 Fitur Canggih Motor Listrik Askoll NGS3, Kualitas Material Khas Buatan Italia
BACA JUGA:5 Kelemahan Motor Listrik Askoll NGS3, Jarak Tempuh Hanya 87 Km dan Tantangan Lainnya
Baterai berkualitas tinggi yang tahan terhadap suhu ekstrem, memiliki manajemen panas yang baik, dan dilengkapi dengan fitur keamanan canggih.
Seperti protection circuit module (PCM), umumnya lebih mahal.
- Ketersediaan Bahan Baku
Bahan baku yang digunakan untuk membuat baterai motor listrik, seperti lithium, kobalt, nikel, dan grafit, sangat mempengaruhi harga akhir baterai.
BACA JUGA:Pilih Mana: Motor Matic atau Motor Listrik?
BACA JUGA:Motor Listrik Murah yang Menarik Perhatian di Jalan
Ketersediaan bahan baku ini di pasar global, sering kali tidak stabil dan dipengaruhi oleh berbagai faktor ekonomi dan politik.
Misalnya, jika terjadi gangguan pasokan di negara penghasil lithium, harga baterai bisa melonjak karena keterbatasan bahan baku.
Sebaliknya, jika pasokan melimpah maka harga bisa turun.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: