4 Hal yang Menyebabkan Mesin Motor Matic Overheat dan Cara Mencegahnya

4 Hal yang Menyebabkan Mesin Motor Matic Overheat dan Cara Mencegahnya

Beberapa penyebab serta cara mencegah dan mengatasi terjadinya overheating pada mesin sepeda motor matic Anda.-Fahma Ardiana-

BACA JUGA:Stop Cuci Motor Matic Saat Mesin Panas, Ini Loh Bahayanya

 

Penggunaan oli berkualitas tinggi juga sangat disarankan untuk menjamin sirkulasi yang baik dan pendinginan yang optimal.

2. Periksa Sistem Pendingin Mesin Secara Berkala

Melakukan pemeriksaan rutin terhadap kipas, radiator, dan komponen pendingin lainnya. Pastikan semua komponen sepeda motor matic  berfungsi dengan baik dan bersihkan radiator Anda secara teratur untuk mencegah penyumbatan.

3. Gunakan Bahan Bakar Berkualitas Tinggi

Pilihlah bahan bakar dengan nilai oktan yang sesuai dengan spesifikasi sepeda motor matic Anda.

BACA JUGA:Awas Ketipu! Begini Tips Mengetahui Ciri Ban Ukiran untuk Motor Matic, Jangan Salah Beli

BACA JUGA:5 Fitur Keren Motor Matic TVS Ntorq 125, Interaktif Bisa Terhubung Bluetooth

 

Menggunakan bahan bakar yang tepat akan membantu menjaga suhu mesin sepeda motor matic tetap stabil dan mencegah panas berlebih.

4. Bersihkan Mesin Motor Matic secara Berkala

Bersihkan mesin motor matic secara berkala untuk menghilangkan kotoran dan karat. Gunakan cairan pembersih mesin atau bawa sepeda motor matic Anda ke bengkel untuk perawatan menyeluruh.

Cara Mengatasi Motor Matic Overheat

Jika sepeda motor matic Anda overheat, segera hentikan penggunaan sepeda motor matic dan biarkan mesin menjadi dingin. Selanjutnya periksa level oli dan kondisi sistem pendingin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: